Stress merupakan bentuk respon dari rasa kewalahan karena ketidak-mampuan untuk menghadapi tekanan emosional yang bergejolak. Berbagai situasi dapat menyebabkan timbulnya stres seperti menghadapi kesulitan atau tantangan yang baru dan tidak terduga.
SelengkapnyaAnxiety disorder disebut juga gangguan kecemasan. Ini adalah gangguan mental dimana penderita mengalami cemas, gelisah, dan takut yang berlebihan sampai mengganggu kehidupan penderitanya.
SelengkapnyaTren pemutih gigi semakin marak. Jenisnya ada beragam seperti pemutih yang menggunakan laser, zat kimia tertentu, dan charcoal atau arang.
SelengkapnyaDiabetes adalah penyakit kronis atau yang berlangsung jangka panjang yang ditandai dengan meningkatnya kadar gula darah (glukosa) hingga di atas nilai normal. Ada dua jenis utama diabetes, yaitu diabetes tipe 1 dan tipe 2.
SelengkapnyaAspirin adalah salisilat yang menunjukkan aktivitas analgesik, anti-inflamasi, dan antipiretik. Ini adalah inhibitor selektif dan ireversibel enzim siklooksigenase-1 (COX-1) yang mengakibatkan penghambatan langsung biosintesis prostaglandin dan tromboksan dari asam arakidonat.
Selengkapnya Kei Medika terpilih menjadi salah satu dari 133 startup yang mengikuti DSLaunchpad ULTRA tahun 2021